Spot Snorkeling Nusa Penida Favorit Untuk Dikunjungi

Nggak melulu tentang kuta, Bali sekarang memiliki primadona baru untuk para tourist mancanegara. Pesona yang dimiliki adalah snorkeling bali nusa penida, snorkelling in nusa penida, snorkeling trip nusa penida, snorkeling murah nusa penida, tempat snorkeling di nusa penida.  Anda bisa mengunjungi pulau ini jika  Anda menginginkan suasana liburan yang berbeda dari liburan di Bali lainnya.

Mengenal Pulau Nusa Penida

Pulau Nusa Penida merupakan  pulau yang terletak di sebelah tenggara Bali yang dipisahkan oleh  Selat Badung. Nusa Penida memiliki banyak tempat wisata yang unik dan menyimpan banyak spot-spot wisata menarik yang wajib untuk dikunjungi. Tidak hanya wisata daratnya yang menjadi incaran, namun  wisata bawah lautnya juga tidak kalah unik.

Buat Anda pecinta snorkeling atau penyelaman bawah laut, berkunjung ke nusa penida adalah pilihan yang tepat bagi Anda. Karena ada banyak spot menarik di nusa penida yang bisa dijadikan sebagai tempat snorkeling di Nusa Penida. Snorkelling in nusa penida adalah tempat favorit bagi para penyelam yang ingin menikmati wisata bawah laut di nusa penida.

Pulau Nusa Penida sudah tidak diragukan lagi dengan semua destinasi wisata yang berada di sana sangat mengagumkan dan membuat kita terkesima atas keindahannya.  Anda dapat melihat keanekaragaman biota laut yang berenang seperti ikan-ikan kecil, ikan Pari Manta, ikan hiu, ikan mola-mola dan terumbu karang yang indah.

Apa Saja Spot Snorkeling Nusa Penida Favorit?

Berikut adalah 7 spot snorkeling  terbaik di nusa penida antara lain :

  1. Crystal Bay Nusa Penida

Spot snorkeling yang pertama adalah Crystal Bay. Crystal Bay Beach ini sangat spesial. Bukan tanpa alasan tentunya mengapa kegiatan snorkeling di spot ini begitu disukai. Di Spot ini  Anda akan dimanjakan dengan pantai yang jernih seperti crystal. Air yang begitu  jernih dan keindahan alam bawah lautnya yang masih asri dengan terumbu karang dan ikan-ikan karang yang cantik adalah alasannya. Sehingga kepenatan selama perjalanan yang melelahkan saat menuju ke nusa penida akan  terbayarkan saat snorkeling disini.

Terletak di kawasan Pulau Nusa Penida, Pantai Crystal Bay Penida  bisa dikatakan cukup mudah untuk diakses. Untuk  Anda yang memiliki rencana untuk liburan ke tempat ini, maka lokasi tepatnya adalah Desa Sakti, Nusa Penida, Klungkung – Bali 80771. Pantai crystal bay penida dibuka selama 24 jam non-stop. Sehingga pengunjung bebas datang kapan saja. Jadi sebenarnya sangat fleksibel,  Anda tinggal menyesuaikan dengan kebutuhan kunjungan saja.

  1. Manta Bay

Siapa yang tidak mengetahui ikan manta. Pada spot ini  Anda memiliki kesempatan untuk menyaksikan ikan pari manta dari jarak yang dekat dalam sikap yang paling tenang. Diberikan nama manta bay karena disekitar perairan laut ini banyak terdapat ikan pari manta. Ikan ini memiliki ukuran yang cukup beragam mulai dari ukuran paling kecil hingga ukuran 1 meter. Spot manta bay yang satu ini berada di sebelah barat pulau nusa penida.

  1. Jetty Point

Spot snorkeling  tour nusa penida adalah jetty point. Jetty Point Nusa Penida cukup terkenal di kalangan wisatawan. Dengan keindahan panorama bawah laut yang masih alami dan indah menjadi para wisatawan betah untuk berlama-lama dispot ini. Spot Jetty Point ini baik untuk  Anda yang ingin  melakukan snorkeling dan diving. Snorkeling bisa  Anda melihat dari kedalaman 2-5 meter. Wisatawan yang bisa berenang dengan baik boleh mencoba di kedalaman sampai 10 meter.

Di kedalaman  15-25 meter  Anda bisa  jumpai berbagai jenis ikan menarik. Selain terkenal dengan keindahan warna-warni terumbu karang, ikan hias kecil-kecil juga banyak terdapat disini. Saat  Anda berenang  Anda akan ditemani oleh Ikan-ikan yang terus menemani para penyelam tanpa rasa takut. Ditambah terumbu karang yang masih alami membuktikan spot ini memang sangat bagus dan asri. Selain ikan warna warni,  Anda juga akan menemukan jenis ikan Jeti disini. Gerombolan ikan Jeti siap menemani  Anda, dengan sayap yang berkilau.

  1. Wall Point

Banyak yang mengatakan spot ini  mirip Gamat Bay, yang terkenal untuk melakukan aktivitas Diving. Wall point berlokasi di  Toya Pakeh yang memiliki laut yang dangkal. Disini  Andaakan di suguhkan indahnya terumbu karang yang dilewati oleh ikan yang warna-warni. Dan tentu untuk para fotografer pasti takkan melewatkankesempatan ini  untuk mengambil gambar pem Andangan bawah lautnya.

Untuk menuju ke Wall Point  Anda tidak memerlukan waktu lama, Anda bisa menggunakan fast boat hanya 25 menit saja. Jika  Anda baru pertama kali melakukan kegiatan snorkeling, maka  Anda bisa coba pertama kali snorkeling di wall point ini.

  1. Gamat Bay

Pemaandangan alam yang menawan dengan jernihnya air laut, membuat para penyelam tak sabar untuk menyusup ke dalamnya. Anda takkan menemukan tempat menyelam seperti ini yang lengkap dengan karang-karang serta lereng terjalnya. Ada lagi celah-celah kecil yang dikelilingi beragam ikan laut, tentu saja  menambah pesona dari tempat ini. Gamat bay merupakan spot snorkeling menarik dan favorit, spot ini  wajib untuk dikunjungi oleh wisatawan. 

Gamat Bay Nusa Penida masih alami dan sangat asri. Di spot ini juga  belum ramai oleh para wisatawan sehingga cocok untuk  Anda yang ingin diving dan menenangkan diri.

  1. Mangrove Point

Snorkeling Mangrove Point Nusa Lembongan, Spot adalah  tempat favorit bagi para penyelam yang ingin menikmati wisata bawah laut di nusa Lembongan. Spot Mangrove Point masih menyimpan banyak sekali pohon bakau di sana, sehingga di mangrove point memiliki keanekaragaman hewani dan hayati laut di dalam pohon mangrove. Spot ini juga memiliki pasir yang bersih, dan memiliki terumbu karang yang berwarna-warni. Sehingga banyak sekali ikan-ikan yang berenang di sekitar terumbu karang.

Itulah 7 spot snorkeling menarik yang wajib Anda kunjungi saat Anda berwisata ke nusa penida Bali.

Snorkeling di Nusa Penida Dengan Paket Tour Nusa Penida

Kami akan mempersiapkan segala keperluan snorkeling baik waktu, maupun peralatan keamanan lain yang diperlukan. Sehingga akan membuat perjalanan  Anda menjadi lebih menyenangkan tanpa perlu mempersiapkan perlengkapan snorkeling.

Untuk  Anda ingin menikmati paket snorkeling di nusa penida, Anda bisa menggunakan paket yang Kami sediakan. Kami MS Nusa Penida menyediakan berbagai pilihan paket wisata nusa penida yang disertai dengan snorkeling ke spot menarik di nusa penida. Beberapa pilihan paket snorkeling nusa penida yang Kami sediakan yaitu :

Dalam pilihan paket wisata ini Anda akan diajak untuk mengelilingi tempat favorit di nusa penida juga snorkeling di nusa penida. Jadi apalagi yang  Anda tunggu? Untuk  Anda yang ingin snorkeling di nusa penida khususnya di tempat yang memiliki view keren, booking paket snorkeling dari Kami. Kami akan bantu  Anda mempersiapkan kebutuhan perjalanan  Anda.